 |
Peserta Chemania 2013 |
Chemmania merupakan salah satu kegiatan yang diadakan oleh Jurusan Kimia meningkatkan minat siswa/siswi SMP sederajat dalam dunia kimia. Acara ini diadakan di jurusan KIMIA FMIPA ITS. Acara ini berupa games dan experiment dalam bidang kimia. Dalam acara yang terdiri dari Indoor dan Outdoor. Kegiatan indoornya adalah laboratorium games. Untuk kegiatan outdoor nya nanti akan berkaitan dengan kimia dan kegiatannya berbeda-beda setiap tahunnya, dan nanti akan diinfokan lebih lengkap lagi.
0 comments